Cara Merawat Luka Bakar

Luka bakar ialah luka yang terjadi akibat sentuhan permukaan tubuh dengan benda-benda yang menghasilkan panas atau zat-zat yang bersifat membakar. Setiap luka bakar yang luas dapat diikuti oleh shock.
Komplikasi Luka Bakar :
1. Shock
2. Infeksi
3. Deformitas ( perubahan bentuk )

Tujuan pengobatan :

  1. Mencegah shock
  2. Mengurangi rasa sakit
  3. Mencegah dehidrasi, infeksi
  4. Menghindari kerusakan jaringan lebih lanjut

Tindakan pertolongan :

  1. Singkirkan korban secepatnya mungkin dari sumber panas 
  2. Atasi shock
  3. Pengobatan local : a.Rendam dalam air dingin bersihkan selama 10menit, beri betadine b.Balut
  4. Pengobatan sistematik : a.ATS (anti tetanus) b.Antibiotik c.Analgesik d.Anti radang e.Vitamin f.Zalf
  5. Terapi cairan : a.Luka Bakar Zat Kimia, Tindakan : Segera cuci dengan air mengalir sebanyak banyaknya, dilanjutkan dengan netralisasi dibawah ini... b.Pada Luka Bakar Asam Kuat, Tindakan : Larutkan 2 sendok makan soda kue. c.Pada Luka Bakar Basa Kuat, Tindakan : larutkan cuka dapur 1% diencerkan 5X

2 Responses to "Cara Merawat Luka Bakar"

  1. info yg bermanfaat gannn,, klo kena knalpot termasuk luka bakar ga ya??

    BalasHapus
  2. mantap gan (y) artikelnya bermanfaat dan bisa dipraktekan...

    BalasHapus

Silakan berkomentar !!!

- Dilarang Memasang Link Aktif
- Dilarang Berkomentar Dengan Kata Kata Kotor
- Dilarang Menghina / SARA
- Harus Sopan Dalam berkomentar
- Dilarang Spam
- Gunakan Bahasa Indonesia/English
- Berkomentarlah tentang artikel yang diatas